24 Agustus 2013

DISTRIBUSI PELUANG TEORITIS

Distibusi peluang teoritis atau probabilitas teoritis adalah suatu daftar yang disusun berdasarkan probabilitas dari peristiwa- peristiwa bersangkutan.

Macam- macam Distribusi Peluang Teoritis

Ada macam-macam distribusi peluang teoritis yaitu:
a. Variabel Random Diskrit
  • Distribusi Binominal
  • Distribusi Multinominal
  • Distribusi poisson
  • Distribusi Hipergeometris
b. Variabel Random Kontinyu
  • Distribusi Normal
  • Distribusi Student
  • Distribusi Chi Square
  • Distribusi Fischer
Diskrit Binominal
Ciri- ciri umum:
- Setiap peristiwa tunggal mempunyai dua hasil kejadian
- Peristiwa independent
- Banyaknya percobaan tertentu (n)
Ciri – ciri praktis
- n biasanya ≤ 30
- p tidak mendekati 0 (nol)

Diskrit Multinominal
· Ciri- cirri:
- Peristiwa independent
- Tiap percobaan tunggalnya menghasilkan lebih dari 2 outcomes yang semuanya disebut sukses
- Banyaknya percoban tertentu (n)

Diskrit Poisson
· Ciri- ciri:
- n sangat besar
- p sangat kecil mendekati nol
- dapat dipecahkan atau diselesaikan dengan rumus distribusi binominal bila n.p dan n.q mempunyai nilai ≤ 5

Diskrit Hipergeometris 
· Ciri- ciri
- Peristiwa dependent
- Tiap percobaan tunggal menghasilkan 2 outcomes atau lebih
- Banyaknya percobaan tertentu

0 komentar:

Posting Komentar